SIMRS Network Security Simulation Using Snort IDS and IPS Methods

Wahyu Wijaya Widiyanto

Abstract


Abstract

Hospital information systems have an essential role in clinical and administrative services. This triggers an innovation that supports an integrated quality measurement data management system by integrating the Hospital Management Information System (SIMRS). SIMRS can be implemented locally or in the cloud, using the network to exchange data and information. Along with the current development of Information Technology, information security is very important, especially on a network connected to the internet. But what is unfortunate is that developments in the security system itself do not accompany the imbalance between each technological development. This study aims to overview techniques for securing network computers from various attacks through network security simulations. The research method used is using Snort as a detector to perform security on computer networks, while as a system for detecting and preventing intruders on computer network servers using the Intrusion Detection Systems (IDS) and Intrusion Prevention Systems (IPS) methods. This study concludes that the IDS system with Snort simulated can detect attacks with the same average accuracy value of 99.97% and produce an average server response time value by good snort rules (1 client is 0.50 seconds, 2 clients are 0.32) seconds.

Keywords: network security, snort, IDS, IPS

  

Abstrak

Sistem informasi rumah sakit memiliki peran penting dalam pelayanan klinis dan administrasi. Hal ini memicu inovasi yang mendukung sistem pengelolaan data pengukuran mutu yang terintegrasi dengan mengintegrasikan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS). Implementasi SIMRS dapat dilakukan secara lokal maupun cloud, keduanya menggunakan jaringan untuk bertukar data dan informasi. Seiring dengan perkembangan Teknologi Informasi saat ini, keamanan suatu informasi menjadi sangat penting terutama pada suatu jaringan yang terkoneksi dengan internet. Namun yang disayangkan, ketimpangan antara setiap perkembangan teknologi tersebut tidak dibarengi dengan perkembangan sistem keamanan itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran tentang teknik pengamanan jaringan komputer dari berbagai jenis serangan melalui simulasi keamanan jaringan. Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan Snort sebagai pendeteksi untuk melakukan pengamanan pada jaringan komputer, sedangkan sebagai sistem untuk mendeteksi dan mencegah penyusup pada server jaringan komputer menggunakan metode Intrusion Detection Systems (IDS) dan Intrusion Prevention Systems (IPS). Kesimpulan dari penelitian ini adalah sistem IDS dengan simulasi Snort dapat mendeteksi serangan dengan nilai akurasi rata-rata yang sama yaitu 99,97%, dan menghasilkan nilai rata-rata waktu respon server dengan aturan snort yang baik (1 client adalah 0,50 detik, 2 client adalah 0,32) detik.

Kata Kunci: keamanan jaringan, snort, IDS, IPS

 


Keywords


network security; snort; IDS; IPS

Full Text:

PDF

References


Pujihastusi A, Hastuti NM, Yuliani N. Penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit dalam Mendukung Pengambilan Keputusan Manajemen. J Manaj Inf Kesehat Indones. 2021;9(2):191–200.

Safii M, Zulhamsyah A. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Mekanik Sepeda Motor Yamaha Alfascorfii Dengan Metode Multi Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis (MOORA). J-SAKTI (Jurnal Sains Komput dan Inform. 2018;2(2):162.

Harsono A. Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit Umum Daerah ( SIM-RSUD ) Terintegrasi Di Provinsi. Eksplora Inform. 2015;5:11–22.

Acai Sudirman, Muttaqin Muttaqin, Ramen A. Purba, Alexander Wirapraja , Leon A. Abdillah, Fajrillah Fajrillah, Fatimah Nur Arifah, Julyanthry Julyanthry, Ronal Watrianthos JS. Sistem Informasi Manajemen. Yayasan Kita Menulis; 2020.

Andriani R, Kusnanto H, Istiono W. Analisis Kesuksesan Implementasi Rekam Medis Elektronik Di Rs Universitas Gadjah Mada. J Sist Inf. 2017;13(2):90.

Febriani Y. Sistem Informasi Pengelolaan Data Pasien Rawat Jalan Klinik Pratama Anugrah Demak Berbasis Web Dengan Notifikasi Telegram. Sitech. 2020;Vol 1, No:1–6.

Islamy IT, Astuti HM, Wibowo RP. Perancangan dan Pembuatan Sistem Pelaporan Kinerja Berbasis Online untuk Pranata Komputer. JUITA J Inform. 2020;8(1):91.

Katarina D, Ambarsari EW. Profile Matching Sebagai Evaluasi Implementasi Sistem Informasi. Semnas Ristek. 2018;123–8.

Pekalongan DIK. Sistem informasi layanan kesehatan berbasis mobile yang mengintegrasikan instansi layanan kesehatan di kota pekalongan. 2016;11.

Suryadharma, Budyastuti T. Sistem Informasi Manajemen. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia; 2019.

Noor MF, Pambudi YD, Widiyanto WW. Analisa Alur Proses Penentuan Kebutuhan Sistem (Studi Kasus: Sistem Informasi Pengolahan Raport). J Inf Politek Indonusa Surakarta. 2018;4(1):20–6.

Simanjorang RM, Hutahaean HD, Sihotang HT. Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerima Bahan Pangan Bersubsidi Untuk Keluarga Miskin Dengan Metode Ahp Pada Kantor Kelurahan Mangga. J Inform Pelita Nusant [Internet]. 2017;2(1):22–31. Available from: http://e-jurnal.pelitanusantara.ac.id/index.php/JIPN/article/view/274/172

Hafiz A, Kurniawan T, Sivi NA, Ikhsan FK, Andhika P. Analisis Celah Keamanan Jaringan Dan Server Menggunakan Snort Intrusion Detection System. J Inf dan Komput. 2020;8(2):59–66.

Surahmat, Novaria Kunang Y, Erlansyah D. Analisis Keamanan Sistem Wpa Radius. Anal Keamanan Sist Wpa Radius Surahmat1. 2016;177(0711):515679–124.

Zulhalim, Rachmawaty Haroen AF. Berbasis Mobile Hybrid Pada RSUD Kemayoran. 2020;4(2):97–114.

Awajan AM, Ismail MT, Wadi S Al. Improving Forecasting Accuracy for Stock Market Data using emd-hw Bagging. PLoS One. 2018;13(7):1–20.

Marta IKKA, Hartawan INB, Satwika IKS. Analisis Sistem Monitoring Keamanan Server Dengan Sms Alert Berbasis Snort. Inser Inf Syst Emerg Technol J. 2020;1(1):25.

Akhriana A, Irmayana A. Web App Pendeteksi Jenis Serangan Jaringan Komputer Dengan Memanfaatkan Snort Dan Log Honeypot. CCIT J. 2019;12(1):85–96.

Agustin R, Fitri I, Nathasia ND. Implementasi Metode Intrusion Detection Systems (IDS) dan Intrusion Prevention Systems (IPS) Berbasis Snort Server Untuk Keamanan Jaringan LAN. J Inform. 2018;18(1):71–84.

Efendi TF. Analysis of the Implementation of the Simple Salary Sim Application in Grogol District, Sukoharjo. 2020;2020(4):1363–72. Available from: https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/IJEBAR/article/view/2303/1074

Gunawan AR, Sastra NP, Wiharta DM. Penerapan Keamanan Jaringan Menggunakan Sistem Snort dan Honeypot Sebagai Pendeteksi dan Pencegah Malware. Maj Ilm Teknol Elektro. 2021;20(1):81.

Efendi NP. Sistem Keamanan Jaringan Menggunakan Snort. 2019.




DOI: https://doi.org/10.47007/inohim.v10i1.396

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul

Jl Arjuna Utara No 9. Tol Tomang, Kebon Jeruk, Jakarta. 11510

Email : inohim.ueu@esaunggul.ac.id

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats