Pelaporan Posyandu Lansia Puskesmas Banguntapan III: Perancangan Sistem Informasi Berbasis Web

Hendra Rohman, Elmy Agnia

Abstract


Abstract

Puskesmas Banguntapan III was the only one that has a working area with one subdistrict that oversees 16 elderly integrated services post. Each integrated services post sends the results of its activities every month to Puskesmas Banguntapan III. Reporting used to use microsoft excel was still found deficiencies, namely inconsistent data, delays in collecting reports, misplaced data, access rights used by all parties, and duplicate data. The aim to design a-based elderly integrated services post reporting information system web at Puskesmas Banguntapan III, especially for elderly patients. The method for developing-based information systems for elderly integrated services post reporting web using the system development life cycle (SDLC). Elderly integrated services post reporting information system displays the patient menu, report printing, graphic printing, backup data, restore data and settings. The results can help organize elderly integrated services post on registration, and make reports as needed sent to the Bantul District Health Office. This information system can facilitate elderly integrated services post cadres in carrying out input data and making reports.

Keyword: elderly, integrated services post cadres, electronic medical record

 

Abstrak

Puskesmas Banguntapan III merupakan satu-satunya yang memiliki wilayah kerja dengan satu kelurahan yang membawahi 16 posyandu lansia. Setiap posyandu mengirimkan hasil kegiatannya setiap satu bulan ke Puskesmas Banguntapan III. Pelaporan yang digunakan menggunakan microsoft excel yang masih ditemukan kekurangan yaitu data tidak konsisten, keterlambatan pengumpulan pelaporan, salah simpan data, hak akses digunakan semua pihak, dan duplikat data. Tujuannya membuat perancangan sistem informasi pelaporan posyandu lansia berbasis web di Puskesmas Banguntapan III khususnya untuk pasien lansia. Metode pengembangan sistem informasi pelaporan posyandu lansia berbasis web menggunakan system development life cycle (SDLC). Pada sistem informasi pelaporan posyandu lansia ini menampilkan menu pasien, cetak laporan, cetak grafik, backup data, restore data dan pengaturan. Hasilnya dapat membantu penyelenggaraan posyandu lansia pada registerasi, dan pembuatan pelaporan sesuai kebutuhan yang dikirimkan ke Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul. Sistem informasi ini dapat memudahkan kader posyandu lansia dalam melaksanakan input data dan membuat laporan.

Kata Kunci: lansia, kader posyandu, rekam medis elektronik

 


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Hariyati D, Akbar R, Meza Silvana. Pembangunan Sistem Informasi Rawat Jalan Berbasis Web dengan Fitur Mobile pada Puskesmas Tarok Kota Payakumbuh. J Teknol dan Sist Inf. 2017;03(03):353–9.

PerMenKes RI. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat. Jakarta; 2014.

Iflahah D, Aknuranda I, Setiawan NY. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Rekam Medis Poli Gigi (Studi Kasus: Puskesmas Sumbersari Kecamatan Saradan Kabupaten Madiun). J Pengemb Teknol Inf dan Ilmu Komput Univ Brawijaya. 2018;2(6):2121–30.

Rohman H, Tri Handoko WS. Perancangan Sistem Informasi Pelaporan Rekam Medis Rawat Jalan,. 2017;2(September):30–44.

Ehrler F, Lovis1 C, Blondon K. A mobile phone app for bedside nursing care: Design and development using an adapted software development life cycle model. J Med Internet Res. 2019;21(4).

Wisda Y, Arif T, Duta U, Surakarta B. Komputerisasi pendaftaran pasien rawat jalan Berbasis web di praktek dokter. J Rekam Medis dan Inf Kesehat. 2019;2(Maret):1–6.

Kute SS, Thorat S. A Review on Various Software Development Life Cycle (SDLC) Models. Int J Res Comput Commun Technol. 2014;3(7):776–81.

Taya S, Gupta S. Comparative Analysis of Software Development Life Cycle Models. Int J Comput Sci Technol. 2011;8491:536–9.

Wambura W. Development of discharge letter module onto care2x hospital information system [Internet]. Nelson Mandela African Institution of Science and Technology; 2019. http://dspace.nm-aist.ac.tz/handle/123456789/262

Modi HS, Singh NK, Chauhan HP. Comprehensive Analysis of Software Development Life Cycle Models. Int Res J Eng Technol. 2017;4(6):117–22. https://irjet.net/archives/V4/i6/IRJET-V4I618.pdf

Abdullah D. Perancangan Sistem Informasi Pendataan Siswa SMP Islam Swasta Darul Yatama Berbasis Web. 2015;4(1):39–44.

Gata W, Grace Gata. Sukses Membangun Aplikasi Penjualan dengan Java. Jakarta: Elex Media; 2013.

Haviluddin. Memahami Penggunaan UML (Unified Modelling Language). Memahami Pengguna UML (Unified Model Lang Haviluddin Progr. 2011;9(2):1–6.

Sari CFA, Lies Yulianto. Perancangan Sistem Informasi Absensi Menggunakan Finger Print di Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Penanaman Modal Kabupaten Pacitan. 2013;2(1):1–7.

Suteja BR, Harjoko A. User Interface Design for e-Learning System. Semin Nas Apl Teknol Inf 2008 (SNATI 2008). 2008;1–10.

Meianti A, Rohman H, Mayretta A. Perencanaan Implementasi Unit Kerja Rekam Medis Untuk Klinik Pratama Pancasila Baturetno Wonogiri. J Manaj Inf Kesehat Indones. 2018;6(2):135.

Rohman H, Try Nur Aminaa. Perancangan Sistem Informasi Pelaporan Posyandu Lansia. 2018;01(02):1–6.

Kemenkes RI. Peraturan Menteri Kesehatan tentang Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Lanjut Usia di Pusat Kesehatan Masyarakat. Jakarta; 2015.




DOI: https://doi.org/10.47007/inohim.v7i2.181

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul

Jl Arjuna Utara No 9. Tol Tomang, Kebon Jeruk, Jakarta. 11510

Email : inohim.ueu@esaunggul.ac.id

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats